Kunjungan INSPEKTORAT Bener Meriah Untuk Mengaudit Pengelolaan Dana BUMK


Puja Mulia  Senin 26 Juli 2021.

Kunjungan  tim INSPEKTORAT Bener Meriah hadir di kampung Puja Mulia  Senin 26 Juli 2021 dalam rangka Untuk Mengaudit Pengelolaan Dana BUMK  kampung Puja Mulia berdasarkan Perintah Tugas kepala inspektur No 094/0114/SPT/PTT-BUMK/2021 Tentang peraturan Pemerintah No 12 Tahun 2017 Tentang Pembinaan dan Pengawasan Penyelengaraan Pemerintah Daerah dan Peraturan Mentri dalam Negri no 61 tahun 2019 Tentang Perencanaan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah Tahun 2020  yang dihadiri langsung oleh Bpk Helmi, Ibu Mila Taurina, Ibu Safriana Yuara dan tim lain nya.

Tujuannya untuk mengaudit dan memberikan bimbingan terhadap BUMK kampung Puja Mulia dengan harapan sistem pengelolaan BUMK sesuai dengan regulasi dan peraturan Pemerintah untuk menjadikan management yang akuntabel dan transparansi.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PERPUSTAKAAN KAMPUNG PUJA MULIA

Perayaan Perlombaan 17 Agustus 2022 di Desa Puja Mulia

Pengarustamaan Isu Perlindungan Anak Di Tingkat Kampung Puja Mulia Kecamatan Kabupaten Bener Meriah